Nikmati Pesona Paket Wisata Bandung One Day Tour Lembang dari Jakarta bersama Zeven Tour. Kami berikan konsep Fun dan Adventure dalam paket wisata ini. Kami khususkan Paket Wisata Bandung One Day Tour Lembang dari Jakarta untuk rombongan Perusahaan dan grup keluarga. Paket wisata Bandung Lembang bisa Anda pilih sesuai budget yang Anda miliki, tentunya lebih hemat dan terjangkau.
Harga Paket Wisata Bandung One Day Tour Lembang dari Jakarta
30 pax – Rp. 400.000,-/pax
>31 pax – Call us
Harga Sudah Termasuk :
- Transportasi: Bus Medium Seat 31 (inc: bbm,tol,tip driver,parking)
- Food & Baverages: Makan 1x (buffet/box), Snack box 1x, Air Mineral 1 botol/day/person
- HTM Wisata : Bebas Pilih 2 Destinasi favorite Anda.. (jika ingin menambah objek, tinggal tambah tiket dan parkir saja – jika waktu memungkinkan)
- Man Power: Tourleader Zeven
- Dokumentasi
- Spanduk Foto
- Guide map & Id Card
- P3K Standart
Itinerary Program
Hari Pertama
- Dijemput di Meeting Point Jakarta pukul 05.00-07.00 pagi (kondisional)
- Transfer menuju Lembang, Anda dapat memilih 2 Objek Wisata Lembang yang menarik berikut ini :
- The Great Asia Africa / The Lodge Maribaya / Orchid Forest Cikole (pilih satu)
- Gunung Tangkuban Perahu,
- Sari Ater Hot spring water
- Floating Market Lembang
- Farmhouse Lembang
- Kota Mini Lembang
- D’Castelo
- D’Ranch Sari Ater
- Dusun Bambu
- Makan siang di Local Resto.
- City tour visit : Gedung Sate, Gedung Merdeka, Alun-alun Bandung dan Braga untuk foto stop (jika waktu memungkinkan)
- Shopping spot : Rumah Mode, Factory Outlet Jl. Riau Area/Dago, Tempat oleh oleh Bandung (tidak wajib)
- Setelah selesai, transfer kembali menuju Jakarta, Tiba di Jakarta end of service.
Note: Jadwal kegiatan tidak mengikat, tergantung pada situasi dan kondisi di lapangan